Visi & Misi
VISI
Terwujudnya Penyelenggara Pelayanan Perhubungan yang Handal, Berdaya Saing dan memberikan Nilai Tambah Menuju Sanggau Maju dan Terdepan
MISI
- Melakukan pembinaan dan pengawasan ketertiban lalu lintas dan angkutan;
- Meningkatkan kuantitas dan kualitas sarana dan prasarana perhubungan;
- Memperluas jaringan pelayanan transportasi perhubungan;
- Meningkatkan kualitas pelayanan jasa perhubungan yang handal dan memberikan nilai tambah.